Menu Halaman

Selasa, 22 Desember 2009

Bahasa Indonesia: Jenis-jenis Paragraf

Berdasarkan letak kalimat utamanya :
  1. Paragraf deduktif yaitu paragraf yang kalimat utamanya terletak di awal kalimat.
  2. Paragraf induktif yaitu paragraf yang kalimat utamanya terletak di akhir kalimat.
  3. Paragraf campuran yaitu paragraf yang kalimat utamanya terletak di awal dan di akhir paragraf.
  4. Paragraf yang tidak memiliki kalimat utama yaitu paragraf yang gagasan utamanya tersebar secara seimbang dan merata pada setiap kalimat. Contohnya pada karangan berbentuk naratif dan deskriptif.

Berdasarkan tujuannya :
  1. Paragraf pembuka yaitu paragraf yang berperan sebagai pengantar masalah yang akan disampaikan dalam isi karangan.
  2. Paragraf penghubung yaitu paragraf yang berisi seluruh persoalan dalam suatu karangan.
  3. Paragraf penutup yaitu paragraf yang berisi kesimpulan atas uraian yang dikemukaan untuk mengakhiri suatu karangan.

7 komentar:

  1. maaf bukannya saya ikut campur seharusnya di beri warna biar indah TERIMA KASIH

    BalasHapus
  2. SYUKRON
    THANKYOU SO MUCH
    SANGAT MEMBANTU BGTTTA......,

    BalasHapus
  3. Wah thank ya atas infonya semoga bermanfaat


    http://kerjakeraswicaksana.blogspot.com

    BalasHapus
  4. thank ya .se,oga tugas mencari jenis-jenis pargraf saya bisa full

    http://infobelajarmantap.blogspot.com/2011/10/jenis-jenis-paragraf.html

    BalasHapus

Pergunakan bahasa yang sopan dalam memberi komentar. Karena kesopanan mencerminkan diri kita sebenarnya.