Menu Halaman

Minggu, 11 Oktober 2009

Tabel Periodik Unsur-Unsur / Periodic Table of Elements

Tabel Periodik memuat banyak informasi mengenai unsur-unsur kimia seperti: Golongan unsur, grup, periode, berat atom, titik lebur dan titik didih, densitas, tampilan dan sifat tambahan untuk masing-masing unsur.
Di internet tersedia begitu banyak Tabel Periodik yang bisa diperoleh ada yang bisa di Print (versi PDF) ada versi Palm (PDA), dan ada juga versi online.



Kalau berminat download
  1. versi PDF klik DISINI
  2. versi PDA klik DISINI
Mau lihat versi online..... langsung aja lihat di web yang mengulas banyak tentang kimia, alamatnya disini:
http://www.chem-is-try.org/tabel-periodik/
atau Periodic Table yang dibuat sangat menarik oleh perusahaan obat Jerman ternama Merck yang bisa dilihat
dari link ini: http://pse.merck.de/merck.php?lang=EN

Tipe-Tipe Gunung Api

Gunung Api adalah tonjolan di permukaan bumi yang terbentuk sebagai akibat keluarnya magma dari dapur magma yang ada di perut bumi melalui lubang kepundan.

Proses keluarnya magma ke permukaan bumi umumnya disertai dengan letusan.

Erupsi adalah peristiwa keluarnya magma dari dalam gunung api yang disertai bahan-bahan padat, cair, dan gas.


(Modifikasi dari Krafft, 1989)
Kuat lemahnya letusan gunung api dipengaruhi oleh tenaga yang terkumpul di dapur magma dan sumbatan yang ada di lubang kepundan.

Letusan gunung api yang kuat disebut eksplasi
Letusan gunung api yang lemah disebut effusi

~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Rangkuman selengkapnya downolad DISINI
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~

Buku Bagus

Jual Jam Original

jual jam tangan original